Bahan
1.
½ ekor ayam dicuci bersih dan dipotong-potong
2. ½ liter
beras
3. 2 liter
air
4. Garam
5. 1 kaleng
jamur
6. Kecap
manis
7. Kecap
inggris
8. Telur
dadar dipotong tipis
9. Cakue
dipotong kecil
10. Lobak asin
11. Bawang
goreng
12. Daun
sledri di potong kecil
Cara membuat
1.
Rebus ayam ,apabila sesudah lunak
angkat,airnya disaring lalu masukkan beras,air,dan garam,aduk perlahan agar
berasnya tidak hancur ±15-20 menit.
2.
Daging ayam dipotong kecil,demikian juga
jamur,tumis dan sedikit tambahkan kecap manis juga saus inggris
3.
Hidangkan bubur.diatasnya beri potongan
ayam,jamur,telur,cakue,lobak asin,bawang goreng dan sledri juga sambal botol
Tag :
makanan
0 Komentar untuk "cara membuat bubur ayam"